Kapan Malam Lailatul Qadar Terjadi?

- Jumat, 22 April 2022 | 15:33 WIB
ilustrasi (internet)
ilustrasi (internet)

Lailatul qadar menjadi salah satu momen yang ditunggu-tunggu saat bulan Ramadhan tiba. Seluruh umat Islam berharap mendapatkan malam yang keutamaannya lebih baik dari 1000 bulan.

Melansir laman Nahdlatul Ulama, lailatul qadar merupakan malam yang penuh berkah. Keberkahan lailatul qadar ini berganda-ganda.

Salah satu keutamaannya yaitu diampuninya dosa-dosa terdahulu ketika melakukan shalat malam di saat lailatul qadar. Meski begitu, tidak ada yang tahu pasti mengenai kapan tepatnya waktu lailatul qadar terjadi.

Baca Juga: Jangan Lupa! Tinju Kelas Berat WBC: Tyson Fury vs Dillian Whyte Akhir Pekan Ini

Berikut Doa Lailatul Qadar dalam Arab Beserta Artinya

اللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ تُحِبُّ الْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّي

Bacaan latin: Allahumma innaka 'afuwwun tuhibbul 'afwan fa'fu 'anni

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya Engkau Maha Pemaaf, dan Engkau suka memberi maaf, maka maafkan aku."

Selain membaca doa lailatul qadar sesuai sunnah tersebut, para ulama Mazhab Syafi'i juga menganjurkan perbanyak amalan lainnya. Seperti, membaca Al-Qur'an dan juga zikir pada waktu dan tempat yang dimuliakan. *

(sumber: harianhaluan.com)

Editor: Feri Heryanto

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Musik dan Moralitas Agama

Senin, 29 Mei 2023 | 19:21 WIB

Bersegera Bukan Tergesa-gesa

Rabu, 24 Mei 2023 | 16:52 WIB

Berusaha Ikhlas

Selasa, 23 Mei 2023 | 07:44 WIB

Tiga Senjata Utama Hidup Bahagia

Jumat, 19 Mei 2023 | 17:30 WIB

Agar Selamat dari Sifat Dengki, Amalkan Doa Ini

Kamis, 18 Mei 2023 | 08:48 WIB

Efek Positif Sedekah

Kamis, 18 Mei 2023 | 08:07 WIB

Doa Agar Dimudahkan Mencari Nafkah

Minggu, 14 Mei 2023 | 07:26 WIB

Amalan Hari Jumat

Jumat, 12 Mei 2023 | 07:35 WIB

Doa Berlindung dari Masa Tua yang Sulit

Rabu, 10 Mei 2023 | 22:25 WIB

Jendela Waktu

Rabu, 10 Mei 2023 | 13:39 WIB

Inspirasi AlQur'an Membangun Hidup Sukses

Selasa, 9 Mei 2023 | 15:22 WIB

Zakat Mensucikan Harta dan Jiwa

Kamis, 20 April 2023 | 08:13 WIB
X