Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 6,2 mengguncang wilayah Aceh Singkil, pada Senin (16/1/2023). Gempa terjadi sekira pukul 05.30 WIB.
"Gempa Mag:6.5, 16-Jan-2023 05:30:01WIB," tulis Twitter BMKG.
Pusat gempa berada pada 49 kilometer Tenggara Aceh Singkil. Kedalamannya 23 Kilometer. Sementara titik koordinat gempa berada pada 1.90 LU - 97.84 BT.
Belum diketahui ada tidaknya dampak yang ditimbulkan akibat gempa tersebut. *
(sumber: okezone.com)
Artikel Terkait
Selalu Bertobat
Sadio Mane Identik dengan Kehidupan Sederhana, Kok Begitu?
Sidang Tragedi Kanjuruhan Boleh Dilihat untuk Umum
Barcelona Juara Piala Super Spanyol
Pesawat Jatuh, 67 Orang Meninggal Dunia