Wuih! Mo Salah Lampaui Rekor Steven Gerrard. Apa Itu?

- Rabu, 20 Oktober 2021 | 18:50 WIB
Mohamed Salah (pikiran-rakyat.com)
Mohamed Salah (pikiran-rakyat.com)

Bintang Liverpool, Mohamed Salah menggeser rekor yang dimiliki Steven Gerrard. Apa itu? Kini, Salah jadi top skor The Reds sepanjang masa di Liga Champions!

Salah kini mengukuhkan diri sebagai top skor Liverpool sepanjang masa di Liga Champions dengan 31 gol!

Baca Juga: Liverpool Bungkam Atletico Madrid 3-2

Salah melewati torehan sang legenda klub Steven Gerrard dengan 30 gol. Lebih gemilangnya lagi, Salah bikin 31 gol dari cuma 48 laga (berbanding Gerrard yang membutuhkan 87 laga).

Diketahui, Liverpool bertamu ke kandangnya Atletico Madrid dalam lanjutan Liga Champions matchday ketiga, Rabu (20/10/2021) dini hari WIB.

Baca Juga: Stefan William dan Celine Evangelista Cerai. Ini Penjelasan Humas PN Jakarta Selatan

Dalam laga itu, liverpool menang 3-2. Mohamed Salah mencetak 2 gol dan satu gol lagi dipersembahkan Naby Keita.

Mohamed Salah diyakini akan terus tokcer dan menambah pundi-pundi golnya buat The Reds. Namun rekan seperjuangannya, Mane dan Firmino pasti nggak mau kalah juga untuk bisa cetak gol.

Baca Juga: Timnas Indonesia Tekuk Tajikistan 2-1

Layak dinanti, sampai sejauh apa gol Salah buat Liverpool nanti? Mengingat, perpanjangan kontrak barunya.*

(sumber: detiksport.com)

Editor: Feri Heryanto

Terkini

Presiden Milan Mengaku Tak Butuh Maldini

Jumat, 9 Juni 2023 | 08:39 WIB

Dzeko Dinilai Salah Satu Kunci Inter Redam City

Kamis, 8 Juni 2023 | 13:59 WIB

Sah! Lionel Messi Berlabuh di Inter Miami

Kamis, 8 Juni 2023 | 09:21 WIB

West Ham Juara UEFA Conference League

Kamis, 8 Juni 2023 | 09:13 WIB

Maldini Dipecat, CEO Milan Buka Suara

Rabu, 7 Juni 2023 | 09:10 WIB

Maldini Dikabarkan Dipecat Milan!

Selasa, 6 Juni 2023 | 07:50 WIB
X