Laga-laga seru bakal tersaji di panggung serie A setelah istirahat karena jeda internasional kalender FIFA.
Salah satu laga yang layak disaksikan adalah big match Inter Milan vs AC Milan di Stadion Giuseppe Meazza.
Duel ini akan sangat seru. Inter Milan merupakan pemuncak klasemen Liga Italia. Sedangkan AC Milan berada di urutan tiga.
Baca Juga: Amerika Serikat Larang Warganya Bepergian ke Indonesia. Kenapa?
Milan tertinggal empat poin dari Inter Milan. Oleh karena itu I Rossoneri wajib meraih kemenangan ketika dijamu Inter Milan.
Sementara itu di pekan 24 Liga Italia, Juventus mendapat lawan relatif mudah. I Bianconeri menjamu Hellas Verona di Allianz Stadium.
Baca Juga: Simon Leviev, Crazy Rich Palsu yang Tipu Banyak Wanita
Berikut jadwal Liga Italia akhir pekan ini:
5 Februari 2022
21.00 WIB Roma vs Genoa
Artikel Terkait
Final Piala Afrika 2021: Juergen Klopp Dukung Siapa, Mane atau Salah?
Calon Pengantin Harus Tes Antigen Sebelum Nikah
Banjir Landa Bengkulu Utara, Puluhan Rumah Terendam
Gempa 5,5 M Guncang Banten, BNPB: Belum Ada Laporan Kerusakan
Jalanan Tonga Sepi bak Kota Mati Pasca Tsunami, Ada Apa?